Tips & Trik

Cara Install Transmission Web GUI di Debian / Ubuntu

Transmission

Langsung aja.. sebelumnya servernya sudah harus di install apache dan sudah di update serta upgrade, selanjutnya ikuti command berikut ini:

Bikin folder untuk menaruh hasil downloadannya

# mkdir /var/www/files

Download dan Install Transmissionnya

# apt-get install transmission-gtk transmission-cli transmission-common transmission-daemon

Stop Transmissionnya

# service transmission-daemon stop

Setelah itu setting config Transmissionnya

# nano /etc/transmission-daemon/settings.json

yang harus perlu diubah adalah

"download-dir": "/var/www/files",
"rpc-password": "passwordnya",
"rpc-port": 9000, *yg ini bebas, tapi jangan diisi 80*
"rpc-url": "/torrent/",*yg ini juga bebas*
"rpc-username": "namausernya",
"rpc-whitelist-enabled": false,

Jika sudah selesai di setting, ubah user permissionnya serta foldernya menjadi All Access

# usermod -a -G debian-transmission root
# chgrp -R debian-transmission /var/www/files
# chmod -R 775 /var/www/files

Selesai, setelah itu jalankan Transmissionnya

# service transmission-daemon start atau
# service transmission-daemon reload

SELESAI !!! gampangkan install Transmission ketimbang rutorrent 😀

Related Article

Pradja DJ

M untuk Mini dan W untuk Wumbo

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site is protected by reCAPTCHA and the Google Privacy Policy and Terms of Service apply.

Back to top button
Advertisment ad adsense adlogger